19 Rekomendasi Sepatu Golf Terbaik untuk Pria dan Wanita Tahun Ini

Bagi sebagian orang, sepatu hanyalah pelengkap penampilan di lapangan. Akan tetapi, bagi pegolf yang memahami pentingnya stabilitas, traksi, dan kenyamanan, memilih sepatu khusus golf sama strategisnya dengan memilih stick yang tepat. Sepatu golf dirancang menghadapi kontur fairway yang berumput licin, pasir bunker yang longgar, hingga permukaan tanah basah setelah hujan. Keunggulan teknologinya—mulai dari sol hybrid […]

Air Jordan III Golf Premium, Sepatu Legendaris yang Dirilis Dalam Dua Varian Warna

Siapa sangka salah satu sepatu legendaris Michael Jordan menjelma menjadi sepatu yang sepenuhnya diperuntukkan bagi para pencinta golfer, Air Jordan III Golf Premium. Nike merilis sneakers klasik Air Jordan III sebagai sepatu golf pada peringatan 30 tahun sejak sepatu ini pertama kali dirilis. Sneakers Air Jordan III didesain oleh Tinker Hatfield dan pertama kali dirilis […]

Sepatu Golf Terbaik 2017 yang Membuatmu Percaya Diri di Lapangan

Sepatu golf tak hanya dianggap sebagai senjata utama untuk menaklukkan medan lapangan golf tapi juga meningkatkan kepercayaan diri pemain ketika bertanding. Itu sebabnya memilih sepatu golf terbaik 2017 merupakan hal prioritas jika ingin tampil maksimal di lapangan. Golfer harus memilih sepatu golf yang terbaik yang tetap nyaman dikenakan dalam jangka waktu lama. Tak ketinggalan, fitur […]