Apa Itu Handicaps Dalam Golf?
Istilah handicaps sering kita dengar dalam permainan golf. Sebenarnya apa arti dari istilah ini? Secara terjemahan, maka berarti ‘kelainan upaya’ atau ‘kecacatan’. Tentu saja makna ini tak sesuai dengan istilah yang digunakan di dalam permainan golf. Dalam permainan golf, istilah handicap merupakan suatu ukuran numerik (angka) yang dipakai untuk mengukur kemampuan permainan pegolf amatir dengan […]